Statistik Pengunjung

Jumat, 12 Agustus 2016


KKPI Topologi Linear dan Toplogi Tree
TOPOLOGI LINIER





Topologi linier atau biasaya disebut topologi bus beruntut. Pada topologi ini biasanya menggunakan satu kabel utama guna menghubungkan tiap titik sambungan pada setiap komputer.
Kelebihan Topologi Linier
§ Mudah dikembangkan.
§ Membutuhkan sedikit kabel.
§ Tidak memperlukan kendali pusat.
§ Tata letak pada rangkaian topologi ini bisa dibilang cukup sederhana.
Kekurangan Topologi Linier
§ Memiliki kepadatan lalu lintas yang bisa dibilang cukup tinggi.
§ Keamanan data kurang baik.


TOPOLOGI TREE



Topologi tree atau pohon merupakan topologi gabungan antara topologi star dan juga topologi bus. Topologi jaringan ini biasanya digunakan untuk interkoneksi antar sentral dengan hirarki yang berbeda-beda.
Kelebihan Topologi Tree
§ Susunan data terpusat secara hirarki, hal tersebut membuat manajemen data lebih baik dan mudah.
§ Mudah dikembangkan menjadi jaringan yang lebih luas lagi.
Kekurangan Topologi Tree
§ Apabila komputer yang menduduki tingkatan tertinggi mengalami masalah, maka komputer yang terdapat dibawahnya juga ikut bermasalah
§ Kinerja jaringan pada topologi ini terbilang lambat.
§ Menggunakan banyak kabel dan kabel terbawah (backbone) merupakan pusat dari teknologi ini.

0 komentar:

Posting Komentar

Categories

PROFIL

Sms Gratis

Popular Posts